Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPPTSP) Kabupaten Nias Utara adalah Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang membantu Bupati Nias Utara untuk melaksanakan urusan pemerintahan pada bidang penanaman modal dan perizinan terpadu satu pintu yang menjadi kewenangan Daerah dan Tugas Pembantuan yang ditugaskan kepada Daerah.

DPMPPTSP KABUPATEN NIAS UTARA ONE STOP SERVICE

PERIZINAN

(Jenis & Syarat)

IKM

(Ikuti SKM)

REKAPITULASI

(Daftar Tahunan)

PENGADUAN

(Layanan Umum)

INOVASI

(3 Unggulan)

REGULASI

(Dasar Hukum)

S a m b u t a n  K e p a l a  D i n a s

Selamat datang di website resmi Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPPTSP) Kabupaten Nias Utara. Kami berharap dengan adanya Website ini dapat mempermudah dan mempercepat, dalam berbagi informasi terbaru tentang Pelayanan Kemudahan perizinan berusaha dan potensi investasi di kabupaten nias utara.

Tantangan bangsa Indonesia saat ini dalam menghadapi era industri 4.0 adalah menyiapkan SDM yang unggul dan berdaya saing tinggi. Tujuan kami pada saat ini berfokus dan berupaya dalam meningkatkan digitalisasi pelayanan berbasis teknologi informasi.

ONE STOP SERVICES

DPMPPTSP KAB. NIAS UTARA

Kami terus berupaya memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat Indonesia pada umumnya dan Kabupaten Nias Utara pada khususnya. Utamanya dalam hal pelayanan publik.
Kami terus melakukan pembenahan dari berbagai lini sektor pelayanan dokumen Perizinan menuju digitalisasi dalam rangka tahapan perubahan menuju E-Governance yang dapat memberikan kemudahan kepada masyarakat.

OSS

Online Single Submission adalah aplikasi perizinan berusaha terintergrasi untuk mengurus perizinan berusaha.

PSRE

Penyelenggara Sertifikasi Elektronik adalah aplikasi khusus untuk memvalidasi dokumen TTE.

SIPPN - CARIYANLIK

Sistem Informasi Pelayanan Publik (SIPPN) DPMPPTSP Kabupaten Nias Utara.

SiCantik Cloud

Sistem Informasi Cerdas Layanan Perizinan Terpadu untuk Publik yang berbasis Cloud untuk perizinan daerah.

SIMBG

Sistem Informasi Manajemen Bangunan Gedung adalah aplikasi tambahan khusus Persetujuan Bangunan Gedung.

LAPOR

Aplikasi yang dipergunakan masyarakat untuk menyampaikan pengaduan.

BERITA DAN INFORMASI TERBARU